Tutorial Instalasi Joomla di Localhost

13.55 0 Comments A+ a-






Joomla! adalah Sistem manajemen konten (SMK atau CMS) yang bebas dan terbuka (free opensource) ditulis menggunakan PHP dan basisdata MySQL untuk keperluan di internet maupun intranet. Joomla pertamakali dirilis dengan versi 1.0.0. Fitur-fitur Joomla! diantaranya adalah sistem caching untuk peningkatan performansi, RSS, blogs, poling, dll. Joomla! menggunakan lisensi GPL.

Sumber : https://id.wikipedia.org/wiki/Joomla!

Berikut cara instalasi Joomla!

- Pertama download dulu Joomla!
- Buka terminal
- Kemudian pindah ke var/www/html/

# cp Joomla_3.4.8-Stable-Full_Package.zip /var/www/html/

- Setelah itu, masuk /var/www/html/

# cd /var/www/html/


- Lalu ketikkan :

# apt-get install php-xml-parser php5-intl php5-sqlite smbclient curl libcurl3

- Selanjutnya restart apache2, ketikkan

# /etc/init.d/apache2 restart


- Kemudian buat folder tersendiri untuk joomla tersebut.

#mkdir Joomla 


- Setelah itu, pindah file yang kita download ke directory yang telah kita buat.

# mv Joomla_3.2.1-Stable-Full_Package.zip joomla

- Lalu masuk ke directory joomla kemudian kita extract file tersebut. 

# cd joomla
# unzip Joomla_3.4.8-Stable-Full_Package.zip

- Selanjutnya, keluar terlebih dahulu dari directory joomla dan beri hak akses.

# cd /var/www/html/
# chown -R www-data:www-data joomla/
# chmod 755 joomla/


- Buat database untuk Joomla

# localhost/phpmyadmin

- Buka tab baru kemudian ketikkan localhost/namadatabase
# localhost/joomla

- Isi sesuai keinginan anda. jika sudah tinggal klik next


- Tunggu beberapa saat.

- Klik remove folder installation
- Klik administrator.
- Masuk ke halaman admin




- Selesai.