Tutorial Install PhpMyAdmin

11.35 0 Comments A+ a-

Setelah selesai instalasi Apache2, sekarang mari kita lanjutkan ke instalasi PhpMyAdmin agar bisa digunakan untuk menyimpan data.

1. Jangan lupa masukkan sshnya. Install php dengan cara ketikkan :

" apt-get install php5 php5-mysql php-pear php5-gd php5-mcrypt php5-curl php5-intl php5-xmlrpc "



2. Setelah itu masuk ke directory html, ketikan 

" cd /var/www/html "


3. Edit info phpnya, ketikan :

" nano info.php "


4. masukkan script php, ketikkan :
<?php
phpinfo();
?>"
5. Kemudian install mariadb, ketikkan :

" apt-get install mariadb-server "


6. Supaya mysqlnya terjaga dengan aman ketikkan perintah:

"mysql_secure_installasion"

 

7. Ikuti saja langkah - langkahnya. Kemudian install phpmyadminnya, ketikkan :

"apt-get install phpmyadmin " 


8. Pilih Apache2

9. Pilih ya 

10. Masukan passwordnya :

11. Setelah itu buka phpmyadminnya dengan cara ketikan : 
" localhost/phpmyadmin"